Sistem Informasi Monitoring dan Evaluasi Kinerja SKPD Terintegrasi
Tahun Anggaran 2025
Headline
Data Monev Kinerja
Data Grafik Progress Triwulan
Perbandingan data tahunan antara target dan realisasi Kinerja sampai dengan akhir periode
Bagaimana Proses & Sistem Bekerja ?
Proses dan alur sistem dibentuk sebagai sistem usulan terkomputerisasi untuk mencapai sasaran dalam rangka memonitor dan mengevaluasi kegiatan agar pelaksanannya sesuai dengan rencana, serta dapat dipertanggungjawabkan, untuk memudahkan Pimpinan, SKPD & Pimpro dalam melaksanakan & mengevaluasi pelaksanaan kegiatan.
Proses sistem bekerja dapat dilihat berdasarkan tahapan / skenario dibawah ini :
1. Entry Data Kinerja
Semua Rencana Target Kinerja Program, Kegiatan dan Sub Kegiatan akan direkam kedalam sistem.
Petugas Entri dari masing-masing OPD akan melakukan tahapan entri data baik Program, Kegiatan, Sub Kegiatan sampai dengan Rencana Belanja berdasarkan Dokumen Kerja dan Anggaran.
2. Realisasi Kinerja
Proses perekaman data realisasi tahunan dan triwulan
Pelaporan Kinerja
Informasi data dibagi kedalam beberapa modul pelaporan. Baik viewport untuk perbandingan data target realisasi Kinerja dengan format E.81 serta Laporan Realisasi FIsik dan Keuangan untuk kebutuhan analisa Pemerintah dalam rangka percepatan penyerapan Anggaran.
Dahsboard Data
Grafik Kinerja Tahunan
Menampilkan data kinerja tahunan dalam bentuk grafik batang
Grafik Kinerja Triwulan
Menampilkan data kinerja pertriwulan dalam bentuk grafik batang